Tips Membuat Website Mudah, Murah dan Cepat

Tips Membuat Website Mudah – Sekarang membuat website bisa dilakukan semudah bernafas, jika Anda tidak percaya, maka bisa membaca tips membuat website mudah di bawah ini. Kenapa mudah? Ya karena Anda tidak perlu skill coding mumpuni untuk bisa membuat website sendiri.

Apakah mungkin membuat website tanpa mengetahui dasar-dasar pemrograman? Tentu saja, karena sudah banyak platform website yang memungkinkan Anda bisa membuat website dengan cepat, mudah dan tanpa ribet. Jika Anda penasaran, maka bisa mempelajari tips-tipsnya di bawah ini.

Contents

Tips Membuat Website Mudah

  1. Tentukan Jenis Website

Tentukan Jenis Website

Anda harus tahu dan yakin jenis website apakah yang ingin dibuat. Ini penting, karena akan berpengaruh terhadap tema, domain dan hosting yang akan digunakan. Kabar baiknya, Niagahoster melayani pembuatan berbagai jenis website murah berkualitas seperti di bawah ini :

  • Website Online Shop
  • Blog
  • Website Portofolio
  • Website Portal Berita
  • Website Forum
  1. Tentukan Platform Website

Tentukan Platform Website

Setelah menentukan jenis website, tips membuat website mudah berikutnya adalah menentukan platform website. Nah, jika Anda ingin membuat website gratis tanpa harus memiliki skill coding, maka bisa menggunakan WordPress.

Melalui platform website ini, kamu hanya butuh melakukan beberapa klik dan voila, website sudah jadi dengan seketika. Jangan salah, meski gratisan, WordPress tetap memiliki kualitas yang oke, lebih-lebih banyak perusahaan dunia yang menggunakannya, misalnya saja Sony Music.

  1. Pilih Hosting dan Domain

3.1. Memilih Layanan Hosting Terbaik di Niagahoster

Memilih Layanan Hosting Terbaik di Niagahoster

Membuat website di WordPress memang gratis dan mudah, namun Anda tetap butuh mengeluarkan dana agar website tampak lebih profesional. Jangan khawatir, di Niagahoster, Anda bisa membeli paket web hosting murah, mulai Rp10.000,- per bulan.

Sekarang bahkan ada promo dengan diskon mencapai 75%, sangat murah bukan? Apa saja jenis web hosting yang bisa kamu dapatkan di Niagahoster? Ada 3, yaitu :

  • Shared Hosting, layanan hosting populer dengan harga terjangkau dan mudah digunakan. Anda juga berhak mendapatkan domain dan SSL gratis, unlimited bandwith dan layanan support 24/7.
  • VPS Hosting, layanan hosting dengan daya tampung traffic yang sangat tinggi. Sayangnya, VPS Hosting ini disarankan untuk Anda yang sudah memiliki skill website development yang tinggi untuk konfigurasi server sendiri.
  • Cloud Hosting, perpaduan antara Shared Hosting dan VPS Hosting, yang berarti mudah digunakan plus memiliki daya tampung traffic yang tinggi. Selain fully managed, Cloud Hosting juga memiliki sumber daya besar, keamanan ketat.

Pastinya, dengan layanan web hosting di atas, website Anda akan memiliki kecepatan optimal berkat tool LiteSpeed & WordPress Accelerator. Ada masalah atau Anda tidak puas dengan layanan Niagahoster? Tenang, sudah ada garansi 30 hari dengan jaminan uang kembali.

3.2. Tentukan Domain yang Menarik

Tentukan Domain yang Menarik

Tips membuat website mudah selanjutnya adalah menentukan domain yang menarik. Domain juga bisa disebut dengan alamat website yang nantinya diketikkan pengguna internet di mesin pencarian. Di Niagahoster sendiri, Anda bisa mendapatkan paket domain murah, mulai dari Rp14.000,-.

Terus bagaimana cara menentukan domain yang menarik? Berikut bisa diperhatikan strateginya :

  • Gunakan kata yang menarik, unik, gampang dieja dan mudah diingat.
  • Jangan gunakan angka dan tanda hubung.
  • Gunakan kata-kata yang singkat, padat, jelas.
  • Sesuaikan domain dengan jenis website dan masih banyak lagi.
  1. Install WordPress

Dengan membeli website murah berkualitas di Niagahoster, Anda tidak perlu susah payah melakukan instalasi sendiri. Ya, website yang dikembangkan oleh Niagahoster nantinya sudah dilengkapi dengan fitur Auto Install, jadi Anda bisa langsung mengelolanya secara mandiri.

Dengan tips membuat website mudah di atas, Anda tentu sudah memiliki gambaran bagaimana cara membuat website mudah, cepat plus tanpa skill coding. Pastinya, Niagahoster siap sedia membantu Anda mewujudkan sebuah website yang profesional dan SEO Friendly dengan harga terjangkau.

Tips Membuat Website Mudah

Tinggalkan komentar