Daur Ulang: Pengertian, Manfaat, Hierarki, dan Contohnya

DAUR ULANG

Daur Ulang – Apa masalah yang timbul akibat semakin banyaknya populasi di dunia? Salah satunya adalah limbah industri dan rumah tangga yang tidak bisa terdegradasi oleh alam, contohnya plastik dan kaca. Lalu bagaimana agar bumi tetap bersih? Manusia mulai memikirkan bagaimana caranya daur ulang. Sampah-sampah yang susah sekali dihancurkan harus dimanfaatkan kembali. Semuanya bertujuan agar …

Read more

Siklus Batuan : Pengertian, Proses, dan Jenis-Jenis Batuan (Paling Lengkap)

SIKLUS BATUAN

Siklus Batuan – Batuan adalah salah satu penyusun kerak bumi bagian luar. Batuan bisa Anda temukan di manapun, bahkan di dasar lautan sekalipun. Ternyata dalam ilmu geologi, ada yang dinamakan siklus batuan. Melalui siklus ini, bumi bisa memiliki banyak jenis batuan. Siklus ini berjalan terus menerus. Ada energi dari dalam perut bumi dan juga dari …

Read more

Pengertian Ekosistem: Pengertian Ahli, Komponen, dan Jaring-Jaring Makanan

EKOSISTEM

Pengertian Ekosistem – Planet bumi dihuni oleh 2 kelompok besar. Kelompok pertama adalah makhluk hidup, sedangkan komponen kedua adalah benda mati. Kedua komponen tersebut hidup selaras dalam sebuah ekosistem. Apa sebenarnya pengertian ekosistem? Apakah ekosistem ini berperan penting dalam kelangsungan hidup hewan, manusia, dan juga tumbuhan? Konsep mengenai ekosistem dibahas dalam pelajaran biologi. Ekosistem juga …

Read more

Rantai Makanan: Penjelasan, Jenis-Jenis, Mata Rantai, Tipe, dan Manfaat bagi Ekosistem

  POPULASI ULAR SAWAH MENURUN

Rantai Makanan – Peristiwa makan-memakan di alam adalah sebuah hal yang alami. Makhluk hidup mendapatkan sumber energinya dari makanan yang mereka makan. Tapi ternyata peristiwa rantai makanan ini punya peranan yang sangat penting untuk keseimbangan ekosistem. Baik tumbuhan, hewan, dan juga manusia memiliki posisinya sendiri dalam siklus makan-memakan ini. Jika salah satu mata rantai terganggu, …

Read more

Perdagangan Internasional: Pengertian, Manfaat, Faktor, Teori (Lengkap)

Perdagangan internasionan – Pembahasan Materi IPS Manfaat Perdagangan Internasional Bagi Perekonomian, Sosial, dan Pertahanan Keamanan Negara. Sebelum masuk ke pembahasan yang lebih detail, tentunya Anda perlu mengetahui seluk beluk mengenai perdagangan internasional terlebih dahulu. Berikut ulasan lengkapnya. Pengertian Perdagangan Internasional Perdagangan internasional adalah sebuah kegiatan tukar barang maupun jasa yang dilakukan penduduk di dalam sebuah …

Read more