17 Resep Telur Balado yang Bisa Anda Coba Dirumah

Resep telur balado – Ketika kita mendengar kata balado, pastinya yang pertama kali terlintas di pikiran kita yaitu bumbu camilan berwarna merah. Namun, berbeda untuk balado yang dibuat masakan. Balado merupakan masakan yang dibumbui dengan bawang merah, bawang putih dan jeruk nipis.

Masakan ini memiliki cita rasa utama yaitu bumbunya yang meresap ke dalam. Salah satu masakan yang saat ini banyak diminati yaitu masakan balado, yang salah satu bahan utamanya yaitu daging ayam, ikan, telur, terong dan daging sapi.

Dari beberapa bahan tersebut, salah satu yang menjadi favorit yaitu telur balado. Bahkan kini Anda akan semakin mudah menemukan telur balado di berbagai warung, namun Anda juga bisa membuatnya sendiri di rumah. Maka dari itu simak berbagai resep telur balado berikut ini. 

Contents

Resep Telur Balado ala Padang

Resep Telur Balado ala Padang
www.pastisania.com

Dari sekian banyak jenis masakan padang, telur balado merupakan menu yang menjadi favorit banyak kalangan. Bahkan, masakan ini bisa Anda temukan di seluruh Indonesia. Karena bahan-bahan yang dibutuhkan mudah didapatkan. Bagi Anda yang berminat untuk membuat telur balado ala padang, berikut ini bahan-bahan yang harus disiapkan serta cara membuatnya: 

Untuk membuat telur balado ala padang, berikut ini bahan-bahan yang harus Anda siapkan:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Petai 2 papan
  • Kemiri 1 buah
  • Lengkuas 2 cm.

Setelah bahan-bahan siap, berikut ini langkah-langkah membuatnya:

  • Langkah pertama yaitu siapkan wajan dan panaskan minyak goreng.
  • Setelah minyak goreng panas, langkah selanjutnya yaitu goreng telur ayam yang telah disiapkan. Tunggu hingga telur matang dan langsung angkat dan tiriskan.
  • Langkah selanjutnya yaitu haluskan semua bumbunya. Caranya yaitu panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu halus seperti yang telah dijelaskan diatas.
  • Setelah bumbu sudah matang, langsung masukkan telur yang sudah digoreng, lalu aduk-aduk hingga rata.
  • Tambahkan sedikit air, lalu masak di atas api sedang hingga bumbu benar-benar meresap ke dalam telur, setelah itu hidangkan dalam keadaan hangat.

Resep Telur Balado Ceplok

Resep Telur Balado Ceplok
www.liputan6.com

Bahan-bahan yang harus disiapkan untuk membuat telur balado ceplok:

  • Telur Ayam sebanyak 5 Butir.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air sesuai kebutuhan.
  • Bawang putih 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah.
  • Cabai rawit sesuai selera.
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Gula pasir dan garam secukupnya sebagai penyedap.
  • Penyedap rasa dan merica secukupnya.

Setelah bahan-bahan tersebut siap, ikuti langkah-langkah ini untuk membuat telur balado ceplok:

  • Panaskan minyak, goreng telur dengan cara di ceplok.
  • Masak hingga telur matang.
  • Setelah itu haluskan semua bumbu, lalu tumis hingga harum.
  • Tumis hingga matang, setelah itu masukkan telur dan air secukupnya.
  • Setelah itu tambahkan garam dan gula hingga rasanya nikmat. Di cicipi terlebih dahulu sebelum matang.
  • Agar bumbu baladonya merata dengan telur, aduk secara perlahan setelah itu langsung hidangkan pada wadah. 

Resep Telur Balado Asam Jawa

Resep Telur Balado Asam Jawa
www.saribundo.biz

Untuk membuat telur balado asam jawa, siapkan bahan-bahan berikut ini:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Petai 2 papan
  • Kemiri 1 buah
  • Lengkuas 2 cm.

Siapkan semua bahan-bahan tersebut, setelah itu ikuti langkah-langkahnya berikut ini:

  • Langkah pertama yaitu rebus telur, lalu goreng hingga berubah warna kuning kecoklatan. Ketika menggoreng telur, alangkah baiknya jika menyayat sedikit bagian pinggirnya agar telur tidak meledak dan rusak saat digoreng.
  • Sembari menunggu telur menguning, terlebih dahulu haluskan bumbu-bumbu di atas kecuali daun salam.
  • Nah, untuk menambahkan rasa manis dan asam khas jawa, tambahkan gula merah dan asam jawa.
  • Setelah telur matang, selanjutnya tumis bumbu yang sudah di haluskan. 
  • Setelah bumbu matang, lalu masukkan telur dan tambahkan air, lalu tambahkan daun salam.
  • Agar bumbu dan telur menyatu dan meresap dengan baik, aduk-aduk hingga rata secara perlahan agar telur tidak rusak.

Resep Telur Balado Ala Betawi

Resep Telur Balado Ala Betawi
thegorbalsla.com

Untuk membuat telur balado ala betawi, berikut ini bahan-bahannya:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Petai 2 papan
  • Kemiri 1 buah
  • Lengkuas 2 cm.
  • Terasi ¼ sendok
  • Nasi Uduk

Setelah semua bahan-bahan sudah siap, berikut ini langkah-langkah membuat telur balado ala betawi:

  • Langkah pertama yang harus dilakukan yaitu rebus telus hingga matang. Setelah itu, kupas dan goreng telur hingga berwarna kuning kecoklatan. 
  • Langkah selanjutnya yaitu haluskan bawang putih, bawang merah, tomat, garam, gula, cabai merah, cabai rawit.
  • Namun sebelum  di tumis, terlebih dahulu haluskan bumbu-bumbu tersebut. Baik di di uleg atau di blender.
  • Agar lebih hemat minyak, gunakan minyak bekas menggoreng telur untuk menumis bumbu yang sudah di haluskan.
  • Setelah bumbu masak, masukkan telur lalu aduk hingga rata. Agar bumbu bisa meresap pada telur, tambahkan air matang secukupnya.
  • Tunggu beberapa saat agar bumbu balado meresap ke dalam telur. Telur balado telah siap dihidangkan dengan nasi uduk gurih. Bisa juga dihidangkan dengan nasi putih hangat. 

Resep Telur Balado ala Anak Kos

Resep Telur Balado ala Anak Kos
www.idntimes.com

Untuk membuat telur balado ala anak kos, ada beberapa bahan yang harus Anda siapkan. Sebagaimana berikut ini: 

  • Telur ayam puyuh sebanyak 5 butir.
  • Minyak goreng sebanyak 500 ml.
  • Air, gula dan garam
  • Bawang putih 2 siung
  • Bawang merah 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit sesuai kebutuhan
  • Tomat 1 buah
  • Penyedap rasa secukupnya

Setelah semua bahan-bahan sudah terkumpul, ikuti langkah-langkah membuatnya berikut ini: 

  • Untuk membuat telur balado ala anak kos bisa menggunakan telur puyuh. 
  • Rebus telur puyuh hingga padat, setelah itu goreng hingga berwarna kuning kecoklatan. 
  • Untuk membuat bumbu baladonya, haluskan semua bahan yang sudah disediakan di atas dan tumis hingga harum dan berubah warna.
  • Langkah selanjutnya masukkan telur dan tambahkan sedikit air.
  • Agar bumbu bisa meresap pada telur, aduk hingga rata.  Setelah matang, hidangkan dan makan dengan nasi hangat.

Resep Telur Balado Bumbu Kuning

Resep Telur Balado Bumbu Kuning
cookpad.com

Untuk membuat telur balado bumbu kuning, siapkan bahan-bahan berikut ini:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Kemiri 1 buah
  • Lengkuas 2 cm.

Langkah-langkah membuat telur balado bumbu kuning:

  • Langkah pertama yaitu rebus telur, setelah itu goreng hingga matang dan tiriskan. Jangan terlalu lama menggorengnya, goreng sampai telur warna kulitnya kuning kecoklatan.
  • Langkah selanjutnya yaitu haluskan bumbu. Baik dengan cara di uleg atau di blender. Setelah itu tambahkan kunyit agar memberi efek kuning pada masakan.
  • Langkah selanjutnya yaitu tumis bumbu yang sudah di haluskan. Tambahkan daun salam agar aromanya semakin sedap.
  • Setelah itu tambahkan air dan gula merah secukupnya, agar mudah meresap.
  • Setelah itu masukkan telur dan aduk-aduk hingga bumbu meresap. Setelah matang angkat dan hidangkan.

Resep Telur Balado Asam Manis

Resep Telur Balado Asam Manis
sajiansedap.grid.id

Jika Anda bosan dengan resep telur balado yang itu-itu saja, Anda bisa mencari varian lain yaitu telur balado asam manis. Masakan ini memiliki rasa yang lebih nikmat. Karena menggunakan bumbu asam manis yang di ramu dari bahan-bahan pilihan. Selain nikmat rasanya, telur balado asam manis juga sangat mudah untuk dibuat. Anda bisa membuatnya sendiri di rumah tanpa ribet. Nah, berikut ini resep telur balado asam manis yang bisa Anda terapkan di rumah.

Untuk membuat telur balado asam manis, berikut ini bahan-bahan yang dibutuhkan:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Kemiri 1 buah
  • Lengkuas 2 cm.

Setelah bahan-bahan terkumpul, berikut ini langkah-langkah membuatnya:

  • Langkah pertama yaitu rebus telur, lalu goreng hingga berubah warna kuning kecoklatan. 
  • Langkah selanjutnya yaitu haluskan semua bumbu. Mulai dari kemiri, cabai, bawang merah dan bawang putih baik dengan cara di uleg atau di blender. 
  • Setelah bumbu halus, langkah selanjutnya yaitu tumis bumbu hingga harum dan jangan lupa untuk menambahkan lengkuas dan daun salam.
  • Agar bumbu tidak gosong, tambahkan sedikit air. Jangan lupa juga untuk menambahkan asam jawa, garam dan gula merah agar rasanya lebih nikmat.
  • Setelah bumbu matang, lalu masukkan telur dan petai yang sudah di kupas.
  • Aduklah dengan pelan-pelan dan rata hingga bumbu meresap ke dalam telur. Ketika kuah surut, itu tandanya bumbu sudah meresap pada telur dan petai. 
  • Setelah bumbu mulai mengental, angkat dan hidangkan.

Resep Telur Balado Bulat

Resep Telur Balado Bulat
cookpad.com

Untuk membuat telur balado bulat, berikut ini bahan-bahan yang harus disiapkan:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Kemiri 1 buah
  • Lengkuas 2 cm.

Berikut ini langkah-langkah dalam membuatnya: 

  • Langkah pertama yaitu rebus telur, lalu kupas dan goreng hingga berwarna kuning kecoklatan. Sebelum di goreng, alangkah baiknya jika telur tersebut dilubangi agar bumbu bisa meresap dengan mudah ketika dimasak.
  • Sambil menunggu telur matang, haluskan bawang putih, bawang merah, cabai merah dan tomat.
  • Setelah halus, langkah selanjutnya yaitu tumis bumbu dan memasukkan daun salam, lengkuas, daun jeruk, dan serai. Masak hingga berubah warna kecoklatan dan tercium aromanya. Setelah itu tambahkan air, lalu masukkan telur dan cabai rawit dan aduk hingga rata agar bumbunya meresap. Sebelum dihidangkan, alangkah baiknya jika dicicipi terlebih dahulu. 

Resep Telur Balado Dadar

Resep Telur Balado Dadar
cookpad.com

Untuk membuat telur balado dadar, berikut ini bahan-bahan yang harus disiapkan:

  • Telur ayam sebanyak 5 butir
  • Minyak goreng 500 ml
  • Air dan jahe secukupnya
  • Kunyit ¼ ruas jari
  • Kemiri 1 ½ butir
  • Gula merah secukupnya.
  • Bawang putih 2 siung
  • Bawang merah 4 siung
  • Cabai merah 4 buah
  • Cabai rawit sesuai selera
  • Penyedap rasa secukupnya
  • tomat 1 buah
  • Daun salam 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.

Berikut ini langkah-langkah membuat telur balado dadar yang harus Anda ikuti:

  • Langkah pertama yaitu dadar telur, lalu tambahkan garam dan penyedap rasa secukupnya, setelah itu tiriskan telur yang sudah matang.
  • Langkah selanjutnya yaitu haluskan bawang putih, bawang merah, cabai merah, cabai rawit dan tomat di blender ataupun di uleg.
  • Setelah itu tumis bumbu yang sudah di haluskan hingga berubah warna dan harum.
  • Setelah bumbu mulai berubah warna, tambahkan air, garam dan gula secukupnya.
  • Langkah selanjutnya yaitu tambahkan telur. Aduk secara perlahan-lahan agar telur dadar tidak hancur dan tunggu hingga bumbu benar-benar mengental dan meresap.

Resep Telur Balado Daun Jeruk

Resep Telur Balado Daun Jeruk
sajiansedap.grid.id

Telur balado memang terkenal dengan masakan yang terlalu berminyak dan berkuah. Sehingga memiliki tekstur yang lengket. Nah, agar Anda bisa tetap menikmati telur balado tanpa lengket, tambahkan jeruk nipis.  Dengan tambahan perasan jeruk nipis, telur balado akan terasa lebih nikmat dan segar. 

Berikut ini bahan-bahan yang harus Anda siapkan untuk membuat telur balado daun jeruk:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Kemiri 1 buah
  • Lengkuas 2 cm.

Setelah bahan-bahan semua siap, berikut ini langkah-langkah dalam membuatnya:

  • Langkah pertama yaitu rebus telur, setelah itu kupas dan goreng hingga berwarna kecoklatan. Agar telur tidak hancur, hati-hati dalam menggorengnya. 
  • Selanjutnya haluskan bawang merah, bawang putih, cabai merah, kemiri dan tomat menggunakan blender atau di uleg secara manual.
  • Langkah selanjutnya yaitu tumis bumbunya hingga matang atau berubah warna.
  • Setelah itu tambahkan sedikit air, daun jeruk dan lengkuas.
  • Lalu masukkan telur, garam dan gula secukupnya.
  • Tunggu bumbu meresap pada telur dan campurkan pelan-pelan. 

Resep Telur Balado Instan

Resep Telur Balado Instan
batam.tribunnews.com

Mungkin sebagian dari kita banyak yang menganggap bahwa telur balado sangat ribet dalam membuatnya. Tak perlu khawatir, karena saat ini ada cara instan untuk membuat telur balado. Sehingga Anda bisa lebih cepat dan mudah untuk memasaknya. Meski instan, namun ada beberapa resep rahasia yang menjadi kunci makanan anda lebih enak. 

Untuk membuat resep telur balado instan, berikut ini bahan-bahan yang dibutuhkan:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Lengkuas 2 cm.

Setelah bahan-bahan siap, ikuti langkah-langkah membuatnya berikut ini:

  • Langkah pertama yaitu rebus telur, lalu kupas hingga bersih.
  • Langkah selanjutnya yaitu panaskan minyak goreng. Setelah itu tumis daun salam, daun jeruk, sereh dan lengkuas hingga menimbulkan aroma sedap.
  • Setelah itu masukkan bumbu instan balado 
  • Langkah yang terakhir yaitu masukkan telur yang sudah di tiriskan, lalu masak hingga kuah mengental. Cicipi terlebih dahulu sebelum dihidangkan.

Resep Telur Balado Pete

Resep Telur Balado Pete
resepmasakandapurarie.com

Apakah Anda merupakan salah satu pecinta petai? Jika benar, tidak ada salahnya jika Anda mencoba memasak telur balado pete. Selera makan Anda akan meningkat karena aroma segar dari petai serta rasa pedas dari sambalnya. Dengan resep sederhana, Anda bisa lebih mudah untuk membuatnya. 

Berikut ini bahan-bahan yang harus disiapkan:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok
  • Lengkuas 2 cm.

Setelah bahan-bahan sudah siap, berikut ini langkah-langkah membuatnya:

  • Langkah pertama yaitu cuci telur, lalu rebus. Setelah itu goreng telur, Anda juga bisa menggoreng telur tanpa direbus. 
  • Setelah itu haluskan cabai merah, bawang merah, cabai rawit, bawang putih dan tomat.
  • Tumis bumbu, lalu masukkan pete, daun jeruk dan serai hingga aroma sedap muncul.
  • Langkah selanjutnya yaitu tambahkan air. Lalu tambahkan garam dan gula.
  • Jika bumbu mulai matang, masukkan telur dan aduk-aduk hingga rata. Tunggu hingga bumbu mengental.

Resep Telur Balado Kuah

Resep Telur Balado Kuah
cookpad.com

Untuk membuat telur balado kuah, berikut ini bahan-bahan yang harus disiapkan:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok

Setelah semua bahan-bahannya siap, ikuti langkah-langkah membuat telur balado berikut ini:

  • Langkah pertama yaitu panaskan minyak, lalu tumis bumbu berupa bawang putih, bawang merah, cabai merah, cabai rawit, tomat, terasi yang sudah di haluskan.
  • Agar rasanya lebih nikmat, tambahkan sereh, lengkuas, jahe, daun jeruk, kemiri dan daun salam, lalu tumis hingga bumbu menimbulkan aroma sedap dalam masakan.
  • Setelah itu tuangkan santan ke dalam wajan sambil diaduk agar tidak lengket. Agar lebih sedap lagi, tambahkan gula dan garam secukupnya.
  • Langkah selanjutnya yaitu masukkan telur dan aduk secara perlahan hingga rata, lalu tunggu hingga kuahnya mengental.
  • Setelah itu tambahkan kecap manis dan bawang goreng untuk menambah rasa sedap.
  • Masakan telur balado kuah pun siap dihidangkan, akan lebih nikmat jika di makan dengan nasi hangat.

Resep Telur Balado Pake Santan

Resep Telur Balado Pake Santan
thegorbalsla.com

Ingin merasakan telur balado yang lebih gurih? Anda bisa mencoba memasak telur balado menggunakan santan. Telur balado santan memiliki tekstur kuah yang lembut dan kental.

Untuk membuat telur balado santan, berikut ini bahan-bahan yang harus Anda siapkan:

  • Telur ayam sebanyak 5 butir
  • Minyak goreng 500 ml
  • Air dan jahe secukupnya
  • Kunyit ¼ ruas jari
  • Kemiri 1 ½ butir
  • Gula merah secukupnya.
  • Bawang putih 2 siung
  • Bawang merah 4 siung
  • Cabai merah 4 buah
  • Cabai rawit sesuai selera
  • tomat 1 buah
  • Daun salam 2 lembar
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Gula pasir dan garam secukupnya.

Untuk membuat telur balado santan, berikut ini langkah-langkahnya yang harus Anda ikuti:

  • Langkah pertama yaitu rebus telur hingga matang. Setelah itu kupas dan sayat-sayat telur rebus. 
  • Goreng telur hingga berubah warna kuning kecoklatan, lalu angkat dan tiriskan.
  • Langkah selanjutnya yaitu haluskan bawang putih, bawang merah, tomat, cabai merah dan cabai rawit.
  • Tumis bumbu dengan sedikit minyak, tunggu hingga harum.
  • Lalu tambahkan telur dan tambahkan sedikit air.
  • Langkah terakhir masukkan santan cair dan aduk-aduk hingga kuah meresap dan mengental.
  • Sebelum dihidangkan, terlebih dahulu cicipi.

Resep Telur Balado Terong

Resep Telur Balado Terong
food.detik.com

Terong memang cocok di kombinasikan dengan apa saja, termasuk untuk bahan tambahan telur balado. Selera makan Anda akan semakin meningkat dengan tambahan terong, apalagi telur balado bumbunya sangat nikmat.  

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat telur balado terong:

  • Telur ayam sebanyak 5 butir
  • Minyak goreng 500 ml
  • Air dan jahe secukupnya
  • Kunyit ¼ ruas jari
  • Kemiri 1 ½ butir
  • Gula merah secukupnya.
  • Bawang putih 2 siung
  • Bawang merah 4 siung
  • Cabai merah 4 buah
  • 2 buah terong.
  • Cabai rawit sesuai selera
  • tomat 1 buah
  • Daun salam 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.

Adapun berikut ini langkah-langkah membuatnya:

  • Langkah pertama yaitu rebuslah telur ayam, lalu kupas kulitnya dan goreng.
  • Langkah selanjutnya yaitu belah terong menjadi 3 bagian dan goreng terong hingga berubah warna.
  • Haluskan semua bumbu, lalu tumis dan tambahkan lengkuas, daun salam, dan tambahkan penyedap rasa.
  • Langkah selanjutnya yaitu masukkan telur dan terong. Masak sebentar hingga bumbu meresap. 

Resep Telur Balado Sambal Terasi

Resep Telur Balado Sambal Terasi
geraixurnia.blogspot.com

Saat ini sambal terasi banyak diminati karena kenikmatannya. Bahkan sambal terasi menjadi menu favorit di beberapa restoran. Nah, bagi kamu pecinta telur balado, tak ada salahnya jika menambahkan sambal terasi pada telur balado. 

Berikut ini bahan-bahan yang harus disiapkan untuk membuat telur balado sambal terasi:

  • 5 Butir Telur Ayam atau bisa lebih sesuai selera.
  • Minyak Goreng sebanyak 500 ml.
  • Air secukupnya
  • Bawang putih sebanyak 2 siung
  • Bawang merah sebanyak 4 siung
  • Cabai merah sebanyak 4 buah
  • Cabai rawit secukupnya
  • Tomat sebanyak 1 buah
  • Daun salam sebanyak 2 lembar
  • Gula pasir dan garam secukupnya.
  • Penyedap rasa secukupnya
  • Asam jawa 1 sendok
  • Gula merah 2 sendok

Nah, untuk membuat telur balado, berikut ini langkah-langkah membuatnya:

  • Langkah pertama yaitu rebus telur hingga matang, lalu kupas kulitnya.
  • Setelah itu goreng telur. Haluskan semua bumbu seperti cabai merah, cabai rawit, tomat, bawang putih, dan bawang merah.
  • Langkah selanjutnya tumis bumbu yang sudah di haluskan tadi, lalu tambahkan kecap manis maupun kecap asin.
  • Setelah itu masukkan lengkuas, terasi, daun salam dan kemiri. Jika sudah langsung masukkan telur yang telah digoreng
  • Aduk-aduk secara perlahan agar telur tidak pecah dan tunggu hingga bumbu meresap dan kuah mengental. Cicipi terlebih dahulu sebelum dihidangkan.

Baca Juga Resep Tempe Mendoan

Itulah ulasan lengkap mengenai kumpulan resep telur balado yang nikmat. Dari sekian banyak resep telur balado, Anda bisa memilih mana yang sekiranya sesuai dengan selera. Pada dasarnya semua resep tersebut sangat mudah untuk dilakukan. Semoga ulasan ini bermanfaat.

Tinggalkan komentar