16 Aplikasi Matematika Terbaik yang Dapat Membantu Proses Belajar

Aplikasi matematika – Matematika menjadi salah satu pelajaran yang cukup ditakuti oleh sebagian besar siswa, entah itu dikarenakan banyaknya rumus yang wajib dihafalkan atau dikarenakan hitung-hitungan yang sulit.

Pada saat ini, sudah muncul aplikasi matematika dimana aplikasi tersebut telah memudahkan para siswa yang tidak paham dalam pelajaran tersebut. Seiring dengan teknologi yang semakin maju bahkan munculnya inovasi terbaru pastinya memudahkan manusia termasuk pada pemecahan pelajaran matematika.

Para pelajar pun akan terbantu dengan adanya aplikasi tersebut, bahkan hanya dengan mengakses ponsel saja para siswa dapat menggunakan aplikasi tersebut. Nah, untuk Anda yang penasaran apa saja aplikasi matematika yang dapat membantu proses belajar. Maka simaklah ulasan singkat mengenai aplikasi matematika dibawah ini:

Contents

Aplikasi Pemecah Soal Matematika, Mathematics

Aplikasi Pemecah Soal Matematika, Mathematics
id.techinasia.com

Aplikasi yang pertama adalah mathematics yang bisa anda unduh secara gratis pada Google play store. Pada tampilan awal dari aplikasi tersebut memang akan menipu Anda karena terlihat seperti kalkulator pada umumnya.

Akan tetapi matematik sendiri bisa mengerjakan soal jauh lebih canggih dikarenakan telah dilengkapi dengan adanya fitur yang mampu menghitung dengan formula yang lengkap. Walaupun aplikasi ini tidak dilengkapi dengan fitur kamera ataupun import gambar namun sangat mudah ketika dioperasikan.

Dimana pengguna hanya perlu memasukkan soal-soal yang diinginkan lalu pilih rumus yang sesuai dengan hal tersebut dan dalam sekejap aplikasi mathematics akan menampilkan jawaban yang benar.

Aplikasi ini pun mampu menyelesaikan soal Bisa Perhitungan rumus dengan variabel, jumlah, produk dan urutan memecahkan soal persamaan (kubik, transpose, linear, kuadrat), ada fungsi plot, turunan, meng-integrasikan, menghitung akar dan extremas (jumlah banyak, rasional, eksponensial, menghitung tangen, cotangen, asimtot, intersepsi, perhitungan fungsi modulo dengan bilangan bulat besar dan fraksi

Diferensial dan kalkulus integral, membuat Kurva sketsa, limes, minima, maxima linear aljabar, vektor dan matriks, unit konversi, Sistem nomor, biner/ desimal / hex kalkulator, perhitungan bilangan kompleks lainnya. Walaupun bahasa Indonesia tidak tersedia pada aplikasi tersebut namun para pengguna pun masih bisa mengoperasikan aplikasi dikarenakan mathematics sangat mudah untuk dipahami.

Sehingga tak heran, jika di beberapa Negara juga telah menganjurkan menggunakan aplikasi ini dalam belajar matematika terlebih lagi untuk siswa-siswi yang kesulitan mengerjakan soal uji matematika. Selain itu banyak pula para tutor yang mengajarkan pelajaran matematika mengajarkan memakai aplikasi ini sehingga murid pun tidak perlu lagi menghafalkan banyak rumus.

Mathway Aplikasi Pemecah Soal Matematika

Mathway Aplikasi Pemecah Soal Matematika
www.idntimes.com

Selanjutnya adalah aplikasi yang aloevera mampu memecahkan soal matematika. Dimana Anda dapat mengimpor foto soal dari galeri atau pun album lain sehingga aplikasi mathway ini mampu memecahkan soal tersebut.

Selain itu, aplikasi ini bukan hanya membantu menjawab akan tetapi akan memberikan uang kah langkah lengkap agar bisa memperoleh jawaban yang benar. Tentu saja aplikasi metode ini sangat berguna bagi para siswa yang belajar soal latihan tanpa adanya seorang pendamping.

Metode ini juga bisa memberikan jawaban pada soal matematika dasar, statistik, kalkulus, bahkan sampai aljabar.  Aplikasi mathway bisa anda unduh pada play store, dimana aplikasi tersebut telah di unduh lebih dari 40 ribu kali dan merendahkan jika aplikasi metode ini mempunyai solusi yang tepat untuk belajar matematika secara praktis dan mudah.

Perlu Anda ketahui jika aplikasi mathway bukan hanya ada pada Google play store saja namun terdapat sebuah web yang nantinya akan menjawab secara langsung soal matematika yang menurut Anda susah. Dengan jenis website ini maka seorang pelajar pun bisa dengan cepat memperoleh jawaban yang diinginkan.

Photomath Aplikasi Matematika Terbaik

Photomath Aplikasi Matematika Terbaik
idntimes.com

Aplikasi photomath menjadi aplikasi kalkulator yang telah dilengkapi dengan kamera, kamera yang digunakan pun bukan kamera sembarangan karena aplikasi tersebut menyediakan kamera terpintar yang ada di dunia.

Ketika aplikasi photomath mampu menyelesaikan soal perhitungan hanya dengan mengarahkan kamera pada soal, maka hal itu sudah tak diragukan lagi. Photomath sendiri sudah dirancang secara khusus sehingga mampu melakukan berbagai macam perhitungan seperti bilangan desimal, aritmatika dasar persamaan linier bahkan sampai sistem pecahan.

Walaupun demikian, aplikasi photomath juga tergantung pada mutu kamera serta keterbacaan dari tulisan bisa saja aplikasi tersebut mengalami kesulitan ketika menjawab soal jika memang kamera memiliki kualitas baca yang tidak baik. Jadi pastikan ponsel Android yang anda miliki memiliki kualitas kamera dengan resolusi yang cukup bagus.

Aplikasi photomath cepat dapat Anda peroleh dengan mudah dengan mengunduhnya di aplikasi play store. Pastikan Anda menggunakan aplikasi ini dalam pelajaran matematika sehingga mampu belajar dengan baik.

Math Expert Aplikasi Matematika

Math Expert Aplikasi Matematika
www.rafsablog.id

Sama seperti namanya aplikasi math expert merupakan aplikasi yang ahli dalam permasalahan hitung menghitung matematika bahkan soal fisika pun dapat diselesaikan dengan aplikasi tersebut. Pastinya fiksi tersebut merupakan fitur istimewa yang ada pada aplikasi math expert, sebab seperti yang kita ketahui jika fisika sangat memerlukan perhitungan yang amat rumit. 

Karena aplikas math expert ini telah dilengkapi dengan database, maka aplikasi ini pun juga mampu menyelesaikan beragam rumus dalam penyelesaian soal fisika jadi tidak hanya soal matematika saja. Tak perlu cemas karena dengan aplikasi ini anda pun bisa mendapatkan jawaban yang tepat dan juga singkat.

Dimana Anda hanya perlu untuk memasukkan angka-angka pada kolom yang sudah disediakan oleh aplikasi tersebut. Sesudah itu, Anda perlu klik tombol calculate sehingga jawaban yang di inginkan muncul dengan sendirinya.

Selain itu, aplikasi math experts pun telah menyediakan fitur grafik yang digunakan untuk soal-soal tertentu. Namun, kelemahan pada aplikasi ini ialah sama sekali tidak menjabarkan bagaimana langkah-langkah dalam memperoleh jawaban yang benar untuk soalnya. Sehingga, pengguna hanya tahu jawaban akhirnya saja.

Meskipun memiliki kelemahan tertentu, namun aplikasi math expert ini masih bagus jika dipakai para murid yang yang ingin belajar matematika dengan cepat dan mudah.

Aplikasi Pemecah Soal Yhomework Math Solver

Aplikasi Pemecah Soal Yhomework Math Solver
sendbroadcast.blogspot.com

Sebagian besar murid sangat menyukai menggunakan aplikasi ini karena memang memiliki tampilan yang jauh sederhana sehingga sangat mudah untuk dioperasikan, hal ini menjadi keunggulan tersendiri pada aplikasi tersebut karena sama sekali tidak menunjukkan kerumitan ketika digunakan.

Matematika aritmatika dasar dan aljabar pun bisa terselesaikan dengan cepat dengan aplikasi tersebut. Aplikasi yhomework math solver, sudah menjadi aplikasi andalan bagi beberapa murid di luar negeri, Hal ini dikarenakan aplikasi ini mampu memberikan jawaban-jawaban yang akurat sehingga para murid pun bisa belajar rumus matematika dengan cepat dan mudah.

Adanya fitur fitur yang tersedia pada akhirnya tersebut maka tak heran jika pada Google play store telah di unduh sebanyak ribuan kali. Karena memang sangat tepat menjadi aplikasi untuk berlatih soal matematika dengan mudah tanpa ribet.

Aplikasi Matematika Terbaik Mathematics Dictionary

Aplikasi Matematika Terbaik Mathematics Dictionary
apkpure.com

Memiliki sebutan sebagai kamus matematika sebab dictionary ini memiliki fitur yang memuat istilah-istilah matematika. Tentunya aplikasi ini sangat membantu Anda ketika tidak mengetahui istilah pada bidang matematika.

Seperti yang kita ketahui jika pesawat baby istilah-istilah dalam materi matematika yang sangat sulit dimengerti oleh murid. Anda perlu memastikan jika aplikasi mathematics dictionary ini sudah ada pada ponsel Android Anda.

Tak hanya itu saja mathematica sendiri pun telah dilengkapi dengan adanya fitur oseanografi dan juga saham. Dengan adanya fitur ini para pengguna juga akan mempelajari mengenai saham dan juga oseanografi sehingga para murid pun tidak akan belajar mengenai matematika saja.

Aplikasi Matematika Populer Rumus Free

Aplikasi Matematika Populer Rumus Free
thegorbalsla.com

Aplikasi rumus free ini memiliki keunggulan yang tidak dimiliki oleh aplikasi lain karena dapat diatur menggunakan bahasa Indonesia sehingga para siswa pun mudah untuk memahami aplikasi tersebut.

Tentu saja rumus free tidak kalah dengan aplikasi matematika yang lain karena telah didukung dengan adanya formula beserta rumus yang telah tersimpan pada database. Sehingga para pengguna pun mampu menyelesaikan soal matematika dari geometri, trigonometri, matriks, persamaan, aljabar, diferensiasi, dan banyak materi lainnya.

Dari banyaknya jenis materi yang mampu diselesaikan oleh aplikasi rumus free ini sudah membuktikan jika aplikasi ini sangat cocok bagi pelajar yang ingin mempelajari matematika dengan mudah dan cepat. Sehingga para murid pun tidak perlu takut untuk salah dalam mengerjakan soal-soal uji kompetensi pada pelajaran matematika.

Algebra, Aplikasi Matematika Keren

Algebra, Aplikasi Matematika Keren
id.techinasia.com

Nah, sesuai dengan nama aplikasinya dimana aplikasi ini mampu menuntaskan soal aljabar dengan mudah. Dengan aplikasi ini Anda bisa memperoleh jawaban yang tepat dan juga sangat cepat dan mudah di mana Anda hanya perlu memasukkan soal pada ponsel yang kemudian aplikasi tersebut akan memandu Anda agar bisa menemukan jawaban yang benar.

Namun, pemilihan rumus pun wajib untuk dilakukan sehingga aplikasi bisa menjawab soal tersebut. Bukan hanya soal aljabar saja yang dapat diselesaikan oleh aplikasi algebra namun soal vektor, linear, kalkulus pun juga dapat diselesaikan dengan baik. Aplikasi ini bisa Anda dapatkan gratis Google play store.

Aplikasi Graphing Calculator

Aplikasi Graphing Calculator
www.downloadsoftwaregratisan.com

Untuk yang selanjutnya adalah aplikasi graphing calculator yang mana merupakan aplikasi matematika grafis yang menjadi alternatif paling tepat Ketika anda ingin menyelesaikan soal aljabar dan kalkulus.

Kita pun paham betul, jika kalkulator grafik tidak dapat dimiliki oleh semua kalangan karena memang merupakan perangkat yang mahal. Dengan adanya aplikasi tersebut tentunya bisa menjadi alternatif bagi Anda yang kesulitan memahami soal aljabar dan kalkulus.

Aplikasi graphing calculator sendiri adalah aplikasi Android yang sengaja dirancang secara khusus dengan fungsi grafik sehingga graphing calculator pun bisa berfungsi sebagai kalkulator grafik yang sesungguhnya. Aplikasi untuk Android ini pun juga bisa di unduh secara gratis pada Google play store bahkan saat ini telah mencapai jutaan kali unduh dan itu menandakan jika aplikasi ini sangat cocok dalam penyelesaian soal matematika.

Aplikasi Pemecah Soal Matematika Myscript Calculator

Aplikasi Pemecah Soal Matematika Myscript Calculator
idntimes.com

Aplikasi ini merupakan aplikasi yang mampu menghitung dengan intuitif sebab aplikasi ini juga mampu mengenali tulisan tangan dari pemakainya. Jadi aplikasi ini dapat membaca soal yang anda tulis pada buku catatan Anda.

Dimana Anda hanya perlu menuliskan saat berlayar kemudian aplikasi pun secara otomatis akan melakukan perhitungan serta menampilkan hasilnya. Tak hanya itu saja, banyak sekali para tutor yang menganjurkan untuk menggunakan aplikasi ini pada saat pembelajaran matematika pada muridnya.

Karena memang sangat mudah melakukan perhitungan dengan cepat tanpa perlu lagi menghapalkan rumus matematika yang sangat banyak tersebut. Aplikasi ini pun juga telah di unduh jutaan kali pada Google play store karena memang tak heran jika para pengguna merasakan bagaimana manfaat dari aplikasi my script calculator tersebut.

Aplikasi Terbaik Pemecah Soal Math Tricks

Aplikasi Terbaik Pemecah Soal Math Tricks
thegorbalsla.com

Banyak orang yang menyimpulkan ketika menyelesaikan soal matematika dengan trik-trik khusus, maka soal yang dikerjakan pun akan mudah mendapatkan jawabannya. Dan memang pernyataan tersebut sudah benarkan dengan banyaknya bukti ketika menggunakan trik khusus pada saat menyelesaikan soal matematika maka soal pun bisa terpecahkan dengan mudah dan juga cepat.

Dengan menggunakan trik pada aplikasi ini Anda tidak perlu lagi menghafalkan rumus yang terbilang sangat banyak bahkan belajar anda pun bisa lebih sederhana. Bukan hanya itu saja, aplikasi ini memiliki banyak manfaat yang juga telah mengklaim dapat memberikan solusi guna menjawab soal matematika yang jauh lebih cepat.

Terdapat 15 level yang berbeda yang berisikan mengenai skor nilai pengguna. Maksudnya ialah aplikasi math tricks ini merupakan aplikasi yang sangat tepat bagi para siswa yang merasa kesulitan ketika menghafalkan rumus matematika.

Yang jauh lebih menariknya lagi adalah aplikasi ini telah dilengkapi dengan fitur permainan jadi bukan hanya belajar matematika saja namun para pengguna pun juga bisa memainkan permainan yang masih berhubungan dengan pelajaran matematika. Permainan tidak hanya dilakukan seorang diri namun bisa dilakukan bersama beberapa pengguna lainnya.

Fitur bermain tentunya akan membuat murid tidak bosan ketika menggunakan aplikasi ini dalam belajar materi matematika. Karena seperti yang kita tahu kebanyakan siswa-siswi akan mudah merasa bosan jika mempelajari suatu hal yang bagi mereka sulit dan susah untuk dipahami.

All Math Formula Aplikasi Matematika

All Math Formula Aplikasi Matematika
www.phoneranx.com

Aplikasi ini ketika digunakan secara offline masih mampu bekerja dengan baik, sehingga banyak sekali yang suka dengan aplikasi ini. Aplikasi almet formula ini sangat bermanfaat di mana anda akan memakai berbagai macam fitur yang disediakan tanpa perlu memerlukan jaringan internet.

Jadi tak heran jika sudah jutaan kali aplikasi ini di unduh di berbagai belahan dunia. Aplikasi ini juga dirancang secara khusus guna membantu menyelesaikan soal-soal matematika. Selain itu, telah dilengkapi berbagai macam jenis rumus matematika lengkap sehingga akan menemani waktu belajar Anda serta mengasah kemampuan Anda.

Aplikasi all math formula sudah terkenal di beberapa negara karena fitur yang ada pada aplikasi tersebut mampu menjadikan murid lebih mudah belajar soal-soal matematika.

Aplikasi Penghitung Soal Symbolab

Aplikasi Penghitung Soal Symbolab
episode-kita.blogspot.com

Symbolab merupakan aplikasi yang hadir untuk membantu anda dalam menyelesaikan soal matematika, namun bukan hanya memberikan hasil akhir saja akan tetapi aplikasi ini mampu memaparkan langkah-langkah untuk memperoleh jawaban yang detail dan juga benar.

Aplikasi ini sudah menjadi aplikasi yang wajib bagi para pelajar di beberapa dunia karena tidak perlu guru pendamping untuk bisa menyelesaikan soal matematika yang sulit sekalipun.  Anda bisa memperoleh aplikasi ini dengan mengunduhnya secara gratis di Google play store.

Aplikasi FX Calculus

Aplikasi FX Calculus
www.phoneranx.com

Jika Anda ingin memecahkan soal matematika dengan materi kalkulus maka aplikasi yang satu ini sangat tepat untuk di pilih, yakni aplikasi fx calculus. Aplikasi yang satu ini diberi nama fx calculus karena memang menjadi aplikasi pemecah soal matematika dengan cepat dan terpercaya. 

Cara menggunakan ponsel Android Anda maka Anda pun bisa memperoleh jawaban soal soal kalkulus di mana Anda sebagai pengguna hanya perlu memasukkan soal lalu aplikasi pun akan secara otomatis memberikan jawaban yang benar kepada Anda.

Tak hanya itu saja, rupanya aplikasi ini telah dilengkapi dengan fitur scientific calculator yang telah dirancang secara khusus agar memudahkan anda ketika belajar kalkulus. Bahkan aplikasi FX calculus ini juga mampu menjawab soal-soal mengenai grafik, matrik, integral, dan juga diferensiasi. Dengan adanya aplikasi ini belajar matematika pun tidak menyeramkan lagi.

Aplikasi Malmath

Aplikasi Malmath
www.bersosial.com

Berikut ini adalah aplikasi malmath yang mampu memecahkan soal-soal matematika yang sangat rumit. Mampu bekerja dengan istimewa dikarenakan bukan hanya menghasilkan jawaban namun aplikasi malmath ini juga menyediakan langkah-langkah dari penyelesaian soal.

Jadi para pengguna pun akan sangat terbantu dan mengetahui bagaimana proses perhitungan sesuai dengan soal matematika. Aplikasi malmath ini sendiri dapat bekerja tanpa perlu memakai koneksi internet, karena mampu menyelesaikan berbagai macam materi dalam matematika tentunya akan sangat membantu para siswa yang kesulitan mempelajari pelajaran matematika.

Ketika Anda sudah memasukkan soal yang ingin dipecahkan maka tekanlah tombol solve sehingga jawaban akan muncul secara lengkap beserta dengan penjelasan yang detail. Aplikasi ini pun juga mampu menjawab soal matematika dari aljabar, trigonometri, logaritma, bahkan sampai integral.

Anda pun tidak perlu cemas lagi jika ingin mengerjakan pekerjaan rumah tanpa ditemani oleh guru pendamping. Anda pun bisa dengan mudah mendapatkan aplikasi malmath pada Google play store.

Automath Aplikasi Pemecah Soal Matematika

Automath Aplikasi Pemecah Soal Matematika
idntimes.com

Untuk yang selanjutnya adalah aplikasi automath yang mana pada fitur nya memang hampir sama dengan foto met sebab dilengkapi dengan adanya fitur kamera. Sehingga dengan kamera tersebut anda hanya mengarahkannya soal yang ada di kertas, sehingga aplikasi automatic ini secara otomatis akan menampilkan jawaban. 

Dengan adanya fitur ini memang terbilang cukup praktis karena Anda tidak perlu repot memasukkan soal-soal rumit yang juga membingungkan di mana hanya sekali foto saja Anda bisa memperoleh jawaban yang cepat dan mudah. Pada aplikasi tersebut rupanya telah memiliki 250 rumus matematika, sehingga memungkinkan aplikasi ini menjawab soal matematika yang sulit.

Baca Juga Pengertian Variabel

Namun ada juga kelemahannya karena memiliki ketergantungan pada kamera sehingga pasti kan jauh jika ponsel Anda memiliki kualitas kamera yang baik sehingga tulisan pun bisa dibaca oleh aplikasi tersebut. Nah, dari macam-macam aplikasi pemecah soal matematika di atas tentunya ada yang sesuai dengan kesulitan Anda pada saat ini. Semoga saja informasi di atas berguna dan bermanfaat bagi anda semua.

Tinggalkan komentar